Senin, 28 September 2009

Manajemen Material

PENGERTIAN Manajemen Material :
MATERIAL adalah item (barang) yang dibeli atau
dibuat, yang disimpan untuk keperluan kemudian, baik
untuk dipakai, diproses lebih lanjut atau dijual.
MANAJEMEN pengelolaan; proses perencanaan,
pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengendalian.

Apakah yang dimaksud dengan ITEM?
Item dapat berupa;
1. bahan baku,
2. komponen,
3. produk jadi,
4. sub-assembly, dan lain-lain

Mengapa HARUS DIKELOLA?
Item barang yang disimpan disebut persediaan/inventory/stock.
Jika tdk disimpan dpt mengganggu kelancaran proses produksi atau kehilangan kesempatan.
Persediaan adalah idle resources, sehingga terlalu banyak artinya WASTE.

FUNGSI PERSEDIAAN
1. Menjaga kelancaran operasi
2. Mencapai skala ekonomis pengadaan
3. Meredam ketidakpastian
4. Menjamin kepuasan pelanggan
5. Eksploitasi pasar

LINGKUP PERSOALAN PERSEDIAAN
KUANTITATIF :
1. What to order?
2. When to order?
3. How much to order?

KUALITATIF :
1. Sistem administrasi
2. Prosedur
3. Sistem informasi

UKURAN PERFORMANSI Manaj. Persediaan
INTERNAL = Biaya yg dikeluarkan
1. Biaya simpan
2.Ongkos pesan
3.Ongkos kekurangan persediaan
4.Ongkos item (harga)

EKSTERNAL = Tingkat Pelayanan
1. Bagaimana persediaan dpt melayani konsumen.
2. Perbandingan antara besar permintaan yg dpt dipenuhi thd permintaan total per wkt ttt.
3. Presentasi demand tak terpenuhi,dll

JENIS PERSOALAN PERSEDIAAN
1. Pengadaan berulang vs pengadaan sekali
2. Demand diketahui pasti vs demand tidak pasti
3. Demand independen vs demand dependen
4. Lead time pemesanan tetap vs lead time variabel
5. Outsource vs inside-source, dll..

INDEPENDEN vs DEPENDEN DEMAND
Independen demand
1. Permintaan item tdk dipengaruhi oleh item lain
2. Berupa produk akhir dan memerlukan peramalan
3. Contoh: permintaan obat tertentu pd apotik

Dependen demand
1. Permintaan item dipengaruhi oleh permintaan item lain
2. Tdk perlu peramalan, tp rencana produksi
3. Contoh: permintaan komponen suatu produk


PUZZLE PRODUCT OVERVIEW

Human Resource Management
Aplikasi ini dapat membantu manajemen perusahaan dalam penyusunan dan pemeliharan seluruh data personalia. Meningkatkan kepuasan karyawan dengan memberikan pelayanan administrasi yang efisien, efektif dan tepat waktu. Pengendalian biaya tenaga kerja dengan penerapan kuota yang fleksibel. Identifikasi kebutuhan dan penempatan pegawai yang tepat untuk suatu pekerjaan yang sesuai dengan keahliannya agar tercapai tingkat produktifitas yang optimal.

Travel Management
Aplikasi Puzzle Travel Management digunakan untuk pengaturan perjalanan dinas karyawan. Modul ini memberikan kemudahan dalam perencanaan perjalanan karyawan dan pengendalian biaya perjalanan yang terintegrasi penuh dengan administrasi penggajian dan keuangan.

Service & Maintenance
Aplikasi Puzzle Maintenance memberikan dua fasilitas pemeliharaan, yaitu yang bersifat terencana atau berkala dan insidentil. Aplikasi ini mempunyai kemampuan yang komprehensif terhadap semua kegiatan pemeliharaan aset perusahaan baik yang berjenis manufaktur maupun perkantoran. Penggunaan aplikasi ini akan membantu management memperkecil tingkat kerusakan aset dengan pengendalian perawatan yang teratur dan terencana.

Material Management
Aplikasi Materal Management digunakan untuk menangani proses pengadaan material (Purchasing), inventory management dan warehouse management. Modul ini akan membantu mengurangi level inventory hingga tercapai tingkat persediaan yang paling effisien. Memenuhi permintaan barang dari user sesuai dengan spesifikasi dan delivery. Mempercepat proses negosiasi dengan didukung informasi tentang supplier dan histori harga terakhir dengan kode barang tersentralisasi. Mengurangi urgent PO dan lead time. Membantu penanganan penempatan dan pencarian material dengan lebih cepat.

Sales and Distribution
Modul Sales and Distribution ini memberi kemampuan dalam hal: Analisa Profitabilitas penjualan. Kontrol atas biaya, discount dan komisi penjualan yang terjadi. Mempercepat proses negosiasi dengan dukungan informasi
harga, ketersediaan material dan perkiraan delivery (ATP). Monitoring status penyelesaian order dan kesiapan barang jadi. Kontrol status pembayaran beserta dokumennya, kontrol atas claim dari customer dan kontrol atas quota. Membantu proses delivery yang tepat waktu dan jadwal yang teratur.

Financial Accounting
Modul Puzzle Financial Accounting mencakup General Ledger(GL), Account Receivable(AR), Account Payable(AP) dan Asset Management(AM). Dengan modul ini management dapat memonitor kondisi keuangan perusahaan secara komprehensif, memonitor laporan konsolidasi antar anak perusahaan dengan bisnis unit yang berbeda-beda. Memonitor hutang dan piutang perusahan dan pengendalian atas aset perusahan dengan lebih akurat.

Banking System
Aplikasi Perbankan memiliki kemampuan untuk menyediakan solusi bagi bisnis perbankan dengan pemrosesan data yang efektif dan efisien. Secara garis besar aplikasi ini meliputi modul Front End dan Back End. Aplikasi ini juga mendukung penggunaan teknologi mutakhir yang memudahkan nasabah dalam pelayananannya seperti e-banking, mobile banking dan ATM.

ERP Software – Financial Accounting, Logistic System, HRIS

EuClid System, adalah paket Software untuk menengani manajemen sumber daya perusahaan (ERP System), meliputi Human Resource Management System (HRMS), Logistics Management System dan Financial Accounting. System ini disusun secara komprehensif dari semua bisnis yang berkaitan dengan manajemen perusahaan.

PAKET SOFTWARE EUCLID SYSTEM

EuClid System Terdiri dari beberapa Paket Produk Software, yang bisa dipilih sesuai kebutuhan manajemen perusahaan, antara lain:

I. EuClid Financial Accounting System, adalah paket Software yang menangani manajemen Keuangan dan Akuntasi (Financial & Accounting Management), functionality-nya antara lain:

* General Ledger (GL): GL Account and Document, Cash Journal, Expanse Allocation, Account Assignment Model, Recurring Document, Periodic Processing (Closing & Balance Sheet Adjustment), Others (Payment Request, Approval Payment, Reserve AR/ AP, Down Payment, Clearing, Foreign Currency Valuation, Daily transaction)
* Accounts Receivable (AR): Customer Invoice, Credit Memo, Incoming Payment, Customer Data (Data, Block/ Unblock Customer, Account Receivable Document, Customer Line Item) Accounts Payable (AP): Vendor Invoice, Debit Memo, Outgoing Payment, Vendor Data (Block/ Unblock Vendor, Account Payable Document, Vendor Line Item)
* Fixed Asset Accounting: Asset Acquisition With Vendor, Asset Document, Asset Periodic Depreciation Processing, Asset Information, Asset Transfer, Asset Retirement (Scrapping, Sale), Asset Under Construction (Distribute, Settle)

II. EuClid Logistic System, adalah paket Software yang mengangai manajement Sumber Daya Produksi dan Material Perusahaan (Logistic Management System), functionality-nya antara lain:

* Material Management: Inventory Management, Purchasing Management, Warehouse Management, Bill of Materials (BOM), Material Requirement Planning (MRP)
* Sale and Distribution: Customer Management, Sales Person Management, Sale Management, Delivery Management, Billing Management
* Production Planning and Control: Production Order, Production Scheduling, Capacity Planning, Order Tracking, Production Control & Evaluation, Quality Assurance, Plan Maintanance

III. EuClid Human Resource System, adalah paket Software untuk menengani manajemen sumber daya manusia (SDM) – Human Resource Management System (HRMS) – Human Resource Information System (HRIS) – Human Capital Management System (HCMS). Paket ini disusun secara komprehensif dari semua bisnis yang berkaitan dengan manajemen sumber daya manusia, dengan functionality antara lain:

* Personnel Administration: Recruitment Management, Personnel Information Management, Time Management, Benefit Management, Payroll Administration.
* Personnel Development: Qualification and Requirement, Career and Secession Planning, Development Plan, Appraisals System.
* Training And Event Management: Business Event Preparation, Business Event Planning, Day to Day Activities, Recurring Activities.
* Travel Management: Travelling Activities (Travel Request, Travel Planning, Trip Fact Entry), Travel Setting (Agency, Hotel, Transportation, Reason Trip, Destination, Travel Rule Assignment)
* Employee Self Service (ESS): Personnel Information Service, Time Management Service, Benefit Management Service, Payroll Service, Document Service.
* Executive Information System: Performance Indicator Monitor, Employment Monitoring, Balance Scorecard.

IV. EuClid System Enterprise, adalah paket System Integrated dari semua modul EuClid Software diatas. Paket ini sangat komprehensif dan mendukung integrasi data dari semua aspek bisnis perusahaan. Bagi perusahaan yang menginginkan “Total Solution Information System” dapat memilih paket ini.

FITUR EUCLID SYSTEM

* Comprehensive Management System
* Business Process Driven
* Multi Level Documents Approval
* Multi Currencies
* Multi Companies (Offices, Branches or Business Areas)
* Executive Information System
* Employee Self Services
* Manageable Authorization Model
* Configurable System
* Customizable Add-ons
* Multi Platform Supported (Windows, Unix, Linux, Solaris, dll)
* Client Server Model
* Web-based Interface

Jumat, 11 September 2009

Overview Material Management in Compiere


Aspek Manajemen material meliputi Produk Dan Daftar Harga, serta hal hal yang berhubungan dengannya..

baca yang lebih lengkap di sini

Selasa, 08 September 2009

Sejarah munculnya ERP

Dimulai dari konsep manufaktur 25-30 tahun yang lalu, yang memperkenalkan mekanisme untuk menghitung material yang dibutuhkan, kapan diperlukan dan berapa banyak. Konsep ini dikenal dengan nama MRP (Material Requirement Planning)
· MRP berevolusi menjadi MRP II (Manufacturing Resource Planning) yang melingkupi faktor tambahan seperti perencanaan jangka panjang, master scheduling, rough cut capacity planning dan shoop floor control . MRP II ini sudah memasukan unsur pengawasan dan pelaporan
· Setelah MRP II, perusahaan menyadari bahwa banyak hal harus dipadukan antara lain keuangan, peramalan, sales order, analisa sales, distribusi, quality control, dan sistem pelaporan dan monitor yang lebih lanjut
Sistem Informasi Terpadu ini disebut ERP (Enterprise Resource Planning)

Software ERP yg ada?
· SAP
· JDE
· BAAN
· Oracle
· Compiere => ERP Open Source

Contoh Modul Yang ada Dalam ERP
Financial System
· General Accounting, Financial Accounting, Controlling, Investment Management, Treasury, Enterprise Controlling,
Operation System
· General Logistics, Sales and Distribution, Materials Management, Logistics Execution, Quality Management, Plant Maintenance, Customer Service, Production Planning and Control, Project System, Environment Management
Human Resources System
· Personnel Management, Personnel Time Management, Payroll, Training and Event Management, Organizational Management, Travel Management,